Assalamualaikum Wr. Wb.
Sahabat IMUSKA yang insyaAllah dimuliakan Allah,
Pernah tau kah bahwa Rasulullah digelari Al-Amin, yaitu orang yang terpercaya?
Tahukah juga bahwa ketika Aisyah R.A. ditanya, mengenai Ahlaq Rasulullah, maka Aisya menjawab bahwa Ahlaq Rasulullah adalah Alquran?

Yuk, mengambil momentum Maulid Nabi Muhammad saw.
Mari kita bersama hadir dalam kegiatan Kajian Hibrid dengan informasi sebagai berikut:
🕌 Rasulullah: Spreading Islam With Love and Peace
👨‍💼Ustadz Syaikhoni Al Hafidz (Imam Mesjid Besar Al-Fatah Busan)
👨‍💼Habib Dr. Ayman Turk (Commitee Of Cheongju Islamic Center)
🗓️ Ahd, 16 Oktober 2022
🕐13.00-16.00 KST
📍Mesjid Al-Fatah Busan, 30-1 Namsan-dong, Geumjeong-gu, Busan
🔗https://bit.ly/MaulidNabi_bersamaIMUSKA

Yuk ditunggu kehadiranya,
Tiada kesan tanpa kehadiranmu^^

#imuska#imuskakolaborasi#muslim#muslimkorea

Categories: KEGIATAN

0 Comments

Leave a Reply

Avatar placeholder

Your email address will not be published. Required fields are marked *